Babinsa Gencarkan Kampanye Sosialisasi Pakai Masker

    Babinsa Gencarkan Kampanye Sosialisasi Pakai Masker

    SURABAYA - Babinsa Kelurahan Made Serma Edi melaksanakan Kampanye  Sosialisasi pemakaian masker di Jl. Raya Made RT.01 RW.03 Kelurahan Made Surabaya, Selasa (24/11/2020) pagi.

    Serma Edi mengungkapkan, terkait kegiatan yang dilaksanakan di wilayah binaannya tersebut, dalam rangka pencegahan penularan Virus Corona (Covid-19).

    "Sosialisasi pemakaian masker bagi warga yang melintas, khususnya yang tidak menggunakan masker", ungkap Serma Edi.

    Anggota Koramil 0832/08 Lakarsantri itu menyampaikan, selama pelaksanaan kegiatan kampanye sosialisasi pemakaian masker dapat berjalan lancar dan aman.

    Adapun yang hadir dalam kegiatan tersebut, antara lain yaitu Puskesmas made, Lurah Made Ghufron, Kasi Trantibum Kelurahan Made, Bhabinkamtibmas Kelurahan Made, Ibu Kader Kelurahan Made dan Kasatgas Kelurahan Made.(Jon)

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Tim Wasrik Itjen TNI Kunjungi Korem 082/CPYJ

    Artikel Berikutnya

    Nita Jaya Catering Surabaya Gelar  Buka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Konsolidasi Perhutani dan LMDH untuk Kemitraan Produktif
    Pendam Brawijaya Gelar Karya Bakti di Kecamatan Sawahan
    Perhutani Probolinggo Ikut Berpartisipasi dalam Acara Underwater Clean Up di Pantai Tampora Situbondo
    Perhutani Probolinggo Gelar Tasyakuran Atas Capaian Target Getah Pinus di Sukapura
    KPU Kota Kediri Gelar Debat Publik Terakhir di Pilwali Kota Kediri 2024

    Ikuti Kami