Komunitas Mobil dan Motor Diberi Pemahaman Tentara

    Komunitas Mobil dan Motor Diberi Pemahaman Tentara

    SURABAYA, - Ada yang berbeda pada pelaksanaan komunikasi sosial yang digelar oleh pihak Kodim 0830/Surabaya Utara. Bagaimana tidak, komsos itu melibatkan para komunitas mobil dan motor.

    Alhasil, komsos yang dipimpin langsung oleh Dandim, Kolonel Inf Sriyono itu mendapat respon positif dari kalangan komunitas tersebut.

    Komsos ini, tidak memandang semua golongan. Elemen masyarakat kita rangkul agar bisa saling menjaga Persatuan dan Kesatuan, ujar Dandim dalam acara yang berlangsung di Aula Makodim setempat. Sabtu, 21 November 2020.

    Selain melibatkan komunitas mobil dan motor, komsos itu juga melibatkan para Danramil di wilayah teritorial Kodim. TNI, harus bisa menjadi penggugah semangat nasionalisme dan patriotisme bagi masyarakat, tegasnya.(Jon)

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Brigjen Yoyok Bagus Akhiri Latihan Gladi...

    Artikel Berikutnya

    Nita Jaya Catering Surabaya Gelar  Buka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Silaturahmi Kamtibmas, Wujudkan Pilakda Damai dan Kondusif
    Mas Dhito Komitmen Wujudkan Kemandirian Usaha dan Cegah Aksi Bullying Bagi Anak Difabel
    Pangdam V/Brawijaya Komitmen Dukung Percepatan Pembangunan Infrastruktur
    Danrem Pimpin Ziarah Rombongan HUT Ke-61 Korem 083/Bdj

    Ikuti Kami