Koramil 0831/02 Tambak sari bersama Babhinkamtibmas Bersinergi Seraya Himbauan Prokes dan Kamtibmas

    Koramil 0831/02 Tambak sari bersama Babhinkamtibmas Bersinergi Seraya Himbauan Prokes dan Kamtibmas

    SURABAYA - Babinsa Kelurahan Ploso Koramil 0831/02 Tambak sari bersama Babhinkamtibmas , melaksanakan patroli dan pemantaun wilayah di kelurahan ploso , serta memberikan himbauan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban dan juga menghimbau protokol kesehatan guna memutus mata rantai covid - 19, Minggu (27/06/2021).

    Ditengah pandemi covid - 19 yang sampai saat ini masih berlangsung .Sebagai Babinsa Serma Budi Rusdiono rutin menggelar patroli diwilayah bersinergi dengan Bhabinkamtibmas seraya memberikan himbauan tentang Prokes.

    “Kami rutin laksanakan patroli dengan memberikan himbauan tentang Prokes sebagai salah satu upaya dalam memutus mata rantai covid - 19 dan juga pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban diwilayah, " sebutnya.

    Danramil 02/Tambak Sari Kapten Arh Aris Teguh Prakoso menggatakan .Patroli yang rutin digelar ini selain untuk memberikan himbauan serta sosialisasi tentang protokol kesehatan juga untuk mengetahui situasi serta kondisi wilayah  yang bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga, "pungkasnya (Pendim 0831).

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Antisipasi 3C Dan Himbauan Pencegahan...

    Artikel Berikutnya

    Nita Jaya Catering Surabaya Gelar  Buka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dandim 0824/Jember Cek Bencana Banjir Bandang Lereng Gunung Raung
    Danramil 0824/09 Tempurejo Pimpin Karya Bakti TNI Tutup Tanggul Jebol
    Laporan Operasi Lilin Semeru 2024 Sat Lantas Polresta Banyuwangi di Pelabuhan Ketapang
    Gunung Raung Erupsi, Aktivitas Penerbangan di Bandara Banyuwangi Masih Normal
    Danrem 082/CPYJ dan Forkopimda Pastikan Pos Pengamanan Natal dan Tahun Baru Siap Siaga

    Ikuti Kami