Tiga Pilar Kelurahan Sambikerep Beserta Komponen Masyarakat  Memberi Himbauan Protkes dan PPKM

    Tiga Pilar Kelurahan Sambikerep Beserta Komponen Masyarakat  Memberi Himbauan Protkes dan PPKM

    SURABAYA, - - Dalam melaksanakan tugas sebagai Apartur Kewilayahan sudah menjadi kewajiban untuk selalu memberikan edukasi kepada Masyarakatnya, hal ini dilakukan oleh Babinsa Desa Sambikerep Koramil 0832/08 Lakarsantri bersama 3 pilar dan Komponen masyarakat  untuk memberikan himbauan-himbauan mengenai Protokol Kesehatan dan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), Kamis (04/02/2021). 

    Tidak hanya memberikan Himbauan Prokes dan PPKM 3 Pilar juga berbagi Masker di setiap Pengendara yang melintasi Jl. Raya pasar baru Modern Market Pleace Desa Sambikerep. Bertujuan agar Masyarakat selalu mentaati Program dari Pemerintah untuk selalu Memakai Masker setiap beraktivitas diluar rumah. 

    Nampak Lurah Hanang didampingi Babinsa Koramil 0832)08 Lakarsantri Peltu Midianto, Sertu Ali, Bhabinkantibmas Polsek Lakarsantri, Satpol PP, unsur Ormas Pemuda Panca Marga, Pemuda Pancasila, Peguruan Silat SHT, mengikuti Himbauan Prokes dan PPKM serta berbagi Masker.

    3 Pilar Muspicam Lakarsantri sudah menjadi Prinsip setiap harinya memberikan Himbauan-himbauan mengenai Protokol Kesehatan dan Program-Program baru dari Pemerintah seperti PPKM dan Vaksinasi Sinovac. 

    Kami akan terus mendukung Program-program baru dari Pemerintah tersebut agar Pandemi Covid-19 di Indonesia cepat berakhir dan Masyarakat dapat melaksanakan aktivitas tanpa ada rasa kekhawatiran" ucap Lurah Hanang.

    "Untuk memberikan setiap himbaun kali ini Kita serempak menghentikan Pengendara dan memberikan mereka Masker sembari memberikan Himbauan mengenai Protokol Kesehatan pembatasan kegiatan Masyarakat di jam malam serta Sosialisasi mengenai Vaksin Sinovac"ucapnya Peltu Midianto. (Jon)

    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Giat Ops Yustisi Gakplin, Terus Digalakkan...

    Artikel Berikutnya

    Nita Jaya Catering Surabaya Gelar  Buka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Penyerahan Tersangka dan Barang Bukti (Tahap II) Terhadap 2 Tersangka Gratifikasi Ronald Tannur ke PN Tipikor Jakarta Pusat
    Bati Tuud Koramil 08 Barat Dampingi Petugas Kesehatan Sukseskan Program Pemerintah Bebas Polio   
    Polres Probolinggo Amankan Tersangka Pengedar Narkoba di Sumber Anyar Paiton
    Polres Jember Siapkan 2000 Paket Makanan di Pameran Pramuka Produktif dan Makan Bergizi Gratis
    Polresta Banyuwangi Amankan Ribuan Botol Miras Ilegal Hasil Cipta Kondisi Pasca Nataru

    Ikuti Kami