Danrem 083/Bdj Dampingi Kunjungan Kerja Pangdam V/Brw di Yon Armed 8/105 Tarik

    Danrem 083/Bdj Dampingi Kunjungan Kerja Pangdam V/Brw di Yon Armed 8/105 Tarik

    JEMBER - Komandan Korem 083/Bdj Kolonel Inf Yudhi Prasetyo, S.I.P sambut Pangdam V/Brw Mayjen TNI Nurchahyanto dalam kunjungan kerja di Yon Armed 8/105 Tarik di Jl MT Haryono 169 Jember, Kamis (10/2/2022).

    Dalam arahan Pangdam V/Brw  memperkenalkan dirinya sebagai Pangdam V/Brw, karena sejak menjabat selama sekitar 2 bulan ini, saya baru melaksanakan kunjungan di Yon Armed 8/105 Tarik.

    Dalam arahannya Pangdam V/Brw menyatakan, bahwa kalian harus bangga menjadi Prajurit Yon Armed 8/105 Tarik, kalian harus menyadari jati diri kalian menjadi prajurit TNI.

    Pangdam V/Brw juga mengajak seluruh personel Yon Armed 8/105 Tarik dapat menjadi pelopor penerapan protokol kesehatan pada masyarakat untuk mencegah penularan covid-19.

    “Prajurit TNI harus bisa menjadi pelopor kesadaran masyarakat dalam menerapkan protokol, ingatkan masyarakat dengan santun dan ramah, dalam penyampaian Protokol Kesehatan, ” pintanya. (Penrem 083/Bdj)

    JEMBER
    Setiawan

    Setiawan

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 083/Bdj Kunjungi Kodim 0824/Jember,...

    Artikel Berikutnya

    Bripka Arif Harmoko Anggota Propam Polrestabes...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mas Dhito Dorong Pengurus BPC HIPMI Buka Lowongan Kerja dan Regenarasi Petani
    Cegah Kenakalan Remaja, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Ketua RT dan Para Pemuda
    Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Gotong Royong Bersihkan Bantaran Sungai Kali Kening
    Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Desa Kendal Bersama PPL Gelar Penyuluhan Pertanian
    Serda Qodri Hadiri Pengajian Kubro Muslimat NU di Medokan Ayu

    Ikuti Kami