Journalist Media Indonesia Satu Gelar Kopdar Perdana di RM Prasmana Bu Syam Surabaya

    Journalist Media Indonesia Satu Gelar Kopdar Perdana di RM Prasmana Bu Syam Surabaya
    Para Jurnalist Media Indonesia Satu Jawa Timur Kopdar Perdana di Berong Prasmanan Bu Syam Surabaya

    SURABAYA - Para Jurnalist Media online indonesiasatu.co.id se-Provinsi Jawa Timur menggelar Kopi Darat (Kopdar) dan silaturrahmi yang perdana bersama Pimpinan Redaksi di Cafee Rocketman atau Rumah Makan Berong Prasmanan Bu Sam Jl.Ketintang Baru Selatan Surabaya Jawa Timur, Minggu (15/11/2020)

    Pada acara Kopdar dan silaturrahmi yang perdana bersama Pimpinan Redaksi (Pimred) media online indonesiasatu.co.id dalam rangka untuk meningkatkan sinergitas antar biro yang ada daerah wilayah Provinsi Jawa Timur.

    "Kita sebagai wartawan diharapkan untuk tetap profesional dalam menjalankan tugas jurnalistik serta berpedoman pada kode etik, " kata Hendri selaku Pimred indonesiasatu.co.id.

    Hendri juga berharap agar biro indonesiasatu.co.id di Jawa Timur untuk menjalin kerja sama yang baik dengan seluruh elemen, baik instansi pemerintah maupun swasta dalam mengawal dan mengawasi program - program pemerintah.

    Dikatakan, Media online Indonesia Satu ini mempunyai beberapa portal seperti wartaparlemen.com, wartabhayangkara.com, wartamiliter.com, wartasekolah.com, wartadesa.co.id dan politisi.id yang merupakan satu induk di media online indonesiasatu.co.id/id yang sudah ada di daerah - daerah seluruh Indonesia sehingga perlu dikembangkan oleh para jurnalist.

    Lebih lanjut Hendri berharap agar siapapun yang mempunyai amanah 
    sebagai biro indonesiasatu.co.id atau menjadi pengurus organisasi Jurnalist Nasional Indonesia (JNI) yang saat ini sedang melebarkan sayap di wilayah Provinsi Jawa Timur agar selalu menegakkan undang-undang Pers No 40 Tahun 1990, sehingga mengedepankan hak-hak wartawan dalam menjalankan tupoksinya, " tegasnya.

    Dalam acara Kopi Darat dan silaturrahmi perdana dengan penuh aroma kekeluargaan di akhiri ramah tamah makan bersama.(Jon)

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Debat Publik Kedua Sektor Pertanian dan...

    Artikel Berikutnya

    Nita Jaya Catering Surabaya Gelar  Buka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Konsolidasi Perhutani dan LMDH untuk Kemitraan Produktif
    Pendam Brawijaya Gelar Karya Bakti di Kecamatan Sawahan
    Perhutani Probolinggo Ikut Berpartisipasi dalam Acara Underwater Clean Up di Pantai Tampora Situbondo
    Perhutani Probolinggo Gelar Tasyakuran Atas Capaian Target Getah Pinus di Sukapura
    KPU Kota Kediri Gelar Debat Publik Terakhir di Pilwali Kota Kediri 2024

    Ikuti Kami